Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Salam Pramuka!!

Tali temali tidak asing lagi dalam dunia pramuka, talli temali digolongkan menjadi Tali, Simpul, dan Ikatan yang ada dalam pramuka.

Istilah talli temali sering campur adukan antara Tali, Simpul ,dan Ikatan hal ini sebenarnya berbeda,perhatikan sebagai berikut ini:

  • Tali : Bendanya
  • Simpul : merupakan tali dengan tali
  • Ikatan : tali denngan benda lain seperti dengan tongkat.
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka
TALI TEMALI DALAM PRAMUKA

A. Simpul
Simpul ialah bentukan dari satu atau dua utas tali.

MACAM -MACAM SIMPUL

1.Simpul Hidup 

Simpul Hidup adalah untuk mengikat dengan kuat dan melepaskannya tidak susah. dan simpul ini biasanya digunakan untuk mengikat hewan.
Fungsi : dalam Pramuka simpul hidup ini berfungsi untuk mengikat tiang.

2. Simpul Mati

Simpul Mati merupakan Simpul yang biasanya untuk mengakhiri suatu simpul.
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi : Simpul Ini berfungsi untuk menyambung dua utas tali yang sama besarnya dan tidak licin.

3. Simpul Jangkar

Simpul Jangkar dalam pembuatannya tidak sulit atau mudah.

Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka
Fungsi : untuk membuat tandu darurat atau dapat juga digunakan untuk mengikat timba atau ember.

4. Simpul Pangkal

Simpul Pangkal adalah simpul yang digunakan untuk mengawali dan mengakhiri suatu simpul lainya.

Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi:  untuk permulaan dan mengakhiri ikatan dalam mengikat tali pada tongkat atau tiang, kayu.

Cara Pembuatannya

  1. Ujung utas tali yang berukuran lebih besar (Seperti di gambar, tali berwarna biru)
  2. Masukkan ujung tali yang lebih kecil (dalam gambar warna merah) ke dalam sosok tali besar (biru) dari arah bawah keatas
  3. Belitkan ujung tali kecil (merah) di bawah tali berwarna biru
  4. Sisipkan ujung tali merah ke bawah badan tali itu sendiri (seperti gambar 3)
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi : menyambung dua utas tali yang tidak sama besarnya dan dalam keadaan kering.
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi : menyambung dua utas tali yang ukurannya tidak sama besar dan tidak licin.
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi : mengikat leher binatang, baik binatang buas maupun tidak buas.
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

 Fungsi : untuk memendekkan tali tanpa harus memotongnya.
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka
Fungsi : untuk ,memendekan tali.
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi : untuk mengikat leher binatang tujuannya agar yang diikat tidak terjerat, dan untuk menambatkan tali pengikat binatang pada pohon supaya binatang itu bisa bergerak dengan bebas.
B. Ikatan
Ikatan dalam tali temali merupakan bentukan dari hasil tali yang diikatkan pada benda.
Berikut Macam-macam Ikatan :
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi : Untuk mengikat tiga tongkat secara langsung seperti membuat jemuran.
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi : mengikat dua buah tongkat yang bersilang dengan sudut 90 derajat.
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi : Mengikat dua buah tongkat dan tidak membentuk siku-siku.
4. Ikatan Canggah (Sambung Tongkat)
Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka

Fungsi : Menyambung tonngkat dengan tali yang sejajar.








Demikian informasi mengenai Macam-Macam Tali Temali Dalam Pramuka yang dapat penulis sajikan dikesempatan ini. Semoga Barokah. 

Salam Pramuka!!!


Post a Comment

0 Comments